Wednesday, 15 October 2008

Highlight Author Comment

Highlight Author Comment fungsinya adalah supaya komentar author (pemilik blog) berbeda dengan komentar orang lain . Contohnya bisa dilihat di blog ini. Untuk komentar pemilik blog akan ada bordernya dan ada efek lainnya. Nha berikut ini akan aku beberkan cara untuk membuat Highlight Author Comment ini. Dah siap semuanya ? OK lets dance togather :D

1. Login ke blogger trus ke menu "Layout --> Edit HTML"
2. Beri tanda centang pada kotak "Expand Widget Templates"
3. Copy script berikut ini sebelum kode ]]></b:skin> atau copy ke dalam kode CSS.

.comment-body-author {
background: #E6E6E6; /* Warna Background */
border-top: 1px dotted #223344;border-bottom: 1px dotted #223344;border-left: 1px dotted #223344;border-right: 1px dotted #223344;
margin:0;
padding:0 0 0 20px;
}


4. Kemudian cari kode2 seperti berikut. Mungkin kode yg ada di HTML kamu akan beda, tp walaupun beda usahakan semirip mungkin dengan kode berikut ini :

<dl id='comments-block'>
<b:loop values='data:post.comments' var='comment'>
<dt class='comment-author' expr:id='"comment-" + data:comment.id'>
<a expr:name='"comment-" + data:comment.id'/>
<b:if cond='data:comment.authorUrl'>
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>
<b:else/>
<data:comment.author/>
</b:if>
said...
</dt>

<b:if cond='data:comment.author == data:post.author'>
<dd class='comment-body-author'>
<p><data:comment.body/></p>
</dd>
<b:else/>


<dd class='comment-body'>
<b:if cond='data:comment.isDeleted'>
<span class='deleted-comment'><data:comment.body/></span>
<b:else/>
<p><data:comment.body/></p>
</b:if>
</dd>

</b:if>

<dd class='comment-footer'>
<span class='comment-timestamp'>
<a expr:href='"#comment-" + data:comment.id' title='comment permalink'>
<data:comment.timestamp/>
</a>
<b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/>
</span>
</dd>
</b:loop>
</dl>


5. Kode yang berwarna merah adalah kode yang harus kamu tambahkan di HTML kamu. Posisinya harus benar, ingat itu.
6. Kalo sudah terus disave template kamu.

Comment author ini berdasarkan profil dari pemilik blog tsb. Jadi supaya efeknya muncul sebelum memberi komentar kamu harus login dulu di blogger. OK.
Oh ya ini bukan untuk komentar dari haloscan lho. Tapi hanya untuk kotak komentar yg dari blogger murni

Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl